Customer Satisfaction Research

Shopper Insights Study.

Memahami konsumen selama shopping process dengan memberikan informasi penting terkait bagaimana perasaan pembeli terkait pelayanan yang diberikan, bagaimana konsumen membuat keputusan pembelian, pengalaman mereka saat melakukan transaksi, dan faktor-faktor yang memengaruhi tindakan mereka saat ini dan di masa depan. Dengan memahami pengalaman konsumen, kami merasakan berada di posisi konsumen untuk mendapatkan informasi yang komprehensif tentang service levels yang diberikan. Metode ini memungkinkan kami untuk mengetahui blind spots dan mendapatkan physical evidence secara bersamaan.

What we do:

  • Developing Proven Shopper Guideline: Kami menggunakan pengalaman kami selama bertahun-tahun dalam melakukan mystery shopping untuk mengembangkan pedoman fail-proof yang akan mengungkap masalah yang tersembunyi dalam berbagai situasi unik.
  • Conducting Mystery Shopping: Kami mempekerjakan mystery shopper berpengalaman dengan alat perekam yang memadai untuk memberikan, tidak hanya wawasan tetapi juga bukti terkait masalah yang kami lihat dan meng-highlight hal-hal penting saat melakukan mystery shopping.
  • Pointing Out Blind Spots: Kami membantu klien menentukan blind spots yang mungkin terjadi dan hanya dapat dikenali oleh pihak eksternal dalam situasi tertentu yang tidak terduga.

Our Work:

  • Bekerja sama dengan Badan Usaha Milik Negara (BUMN), di mana kami bertujuan untuk meningkatkan nilai layanan perusahaan, meningkatkan konsumsi dari pelanggan saat ini, dan menarik pelanggan baru. Kolaborasi ini fokus pada optimalisasi pemanfaatan layanan, mendorong peningkatan keterlibatan dan peran dari klien yang sudah ada, dan memperluas jangkauan pelanggan untuk mencakup segmen baru.
  • Kami berkolaborasi dengan salah satu bank terbesar di Indonesia untuk meningkatkan blueprint service mereka, merevitalisasi layanan pelanggan dan mendorong advokasi yang positif. Kontribusi kami adalah memberikan wawasan yang berpusat pada nasabah yang menginformasikan peningkatan strategis, memastikan pengalaman nasabah yang lebih baik.
  • Kami mendukung salah satu produsen mobil terkemuka di Indonesia dalam melaksanakan penilaian mystery shopping di seluruh jaringan dealer klien. Inisiatif ini memungkinkan kami untuk menentukan masalah dan mencari solusinya, memberikan informasi penting yang secara signifikan berkontribusi dalam meningkatkan kepuasan konsumen secara keseluruhan dari pengalaman pelanggan
  • Kami bertindak sebagai mitra bagi penyedia layanan transportasi umum milik negara, yang menghasilkan sebuah inisiatif major transformation pada layanan sehingga berhasil mendapatkan kepercayaan publik. Melalui kemitraan ini, kami berkontribusi dalam membentuk strategi mengubah persepsi publik dan menumbuhkan rasa kepercayaan yang baru terhadap kualitas dan efisiensi layanan transportasi yang ditawarkan.
Related Services.
Customer Loyalty Index

Customer Loyalty Index

Dalam survei loyalitas konsumen, kami menggunakan pendekatan komprehensif untuk mengukur retensi dan loyalitas, dengan memanfaatkan key advocacy metrics.

Customer Satisfaction Index

Customer Satisfaction Index

Survei terkait kepuasan konsumen memerlukan sistem penilaian yang sistematis terhadap kepuasan individu atas produk dan layanan yang mereka terima.

More Research Services.

Kami tidak hanya menampilkan data secara detil dengan akurasi tinggi, tapi juga melihat secara helicopter view untuk menemukan blindspot dan insight menarik dibalik kumpulan data yang ada. Dengan pilihan metodologi riset yang beragam, kami juga berkomitmen untuk memberikan alternatif metode riset terbaik yang sesuai dengan kebutuhan klien

Mengukur kinerja iklan yang telah diluncurkan dengan mempertimbangkan target performance dan ekspektasi return, secara digital maupun konvensional

Dengan metode blind taste test, kami menyediakan evaluasi produk yang objektif, memastikan kualitas dan kesesuaian dengan preferensi konsumen.

Mengevaluasi kekuatan brand melalui pemetaan posisi brand di benak konsumen, brand funnel, hingga brand health dari sudut pandang pelanggan

Dengan car clinic, kami menyediakan pengujian produk yang imersif, memungkinkan simulasi akurat dari proses pertimbangan konsumen.

Meningkatkan pemahaman terhadap perilaku dan preferensi konsumen lintas segmen, mulai dari touchpoint pertama hingga akhir customer journey

Menentukan feasibility bisnis melalui pengukuran perubahan pada customer, tingkat kompetisi, hingga market size dan market growth.

Menemukan kombinasi value produk dan harga jual yang tepat dengan pemantauan harga, pengukuran sensitivitas, hingga pengujian konsep produk

Memantau kinerja sistem distribusi hingga sales force, dengan metode observasi hingga wawancara dengan pihak terkait untuk mendapatkan pandangan 360 derajat

Memantau persepsi hingga kepuasan masyarakat terhadap berbagai fasilitas dan layanan umum, untuk meningkatkan kepercayaan publik dari waktu ke waktu

Mengevaluasi reputasi perusahaan dari sudut pandang eksternal & internal untuk mengetahui minat bergabung dari job market hingga loyalitas karyawan existing

Dalam mewujudkan pengalaman pelanggan yang luar biasa, kami melakukan pengujian UI/UX dan memberi rekomendasi berdasarkan data dan praktik terbaik.

 

Ready to level up with MarkPlus, Inc

Talk to us